Cara Memasukan Video YouTube ke blog

Sudah kenal sama YouTube kan?...

Saya yakin teman-teman sudah tau, siapa sih yang ga kenal sama youtube.

Pada kesempatan kali ini saya ingin membahas bagaimana cara memasukkan Video YouTube ke postingan blog blogger, bukan Cara Download Video YouTube lho..

Bagi teman-teman yang ingin membuat blog yang berisi dengan Video YouTube pada khususnya, sudah tentu wajib mengetahui cara memasukkan vide youtube ke postingan.

Sebenarnya Memasukkan Video Youtube ke posting blog bukanlah hal yang susah, tapi kalau ga tau caranya tetap saja susah.Hehehehehe....!!!

Ok Langsung saja.


Cara Memasukkan Video Ke Postingan Blog Blogger 

Langkah pertama
Silahkan cari video youtube yang ingin anda masukkan ke posting di situsnya yaitu www.youtube.com

Langkah keDua
Silahkan klik tulisan Embed yang letaknya di sebelah kanan Video tersebut dan silahkan tunggu sampai kode html nya terlihat . Lihat Gambar Berikut.


Cara Memasukkan Video Youtube Ke Posting Blog
Langkah keTiga

Kopi kode html yang sudah di sediakan oleh youtube tadi kemudian paste ke postingan blog, ingat pastenya di bagian Edit HTML..

Langkah keEmpat

Letakkan kode html video youtube tersebut di tempat yang anda inginkan, setelah itu silahkan publikasikan Postingan tersebut.

Jika anda mengklik Menu Compose (yang bersebelahan dengan Edit HTML), maka video youtube tersebut akan terlihat seperti ini:


Cara Memasukkan Video Youtube Ke Posting Blog
Setelah itu klik Publish dan.. tadaaaa… video Youtube Anda telah masuk ke dalam postingan blog Anda…Semoga Bermanfaat Like this yooo....

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Popular Posts

Followers

About

Labels

Labels

468x60 Ads

Blogger news

Blogroll

Blogger templates

Recent Post

Copyright © 2012 welcomeTemplate by : UrangkuraiPowered by Blogger.Please upgrade to a Modern Browser.